PT. Global Health ikut berpartisipasi dalam Pertemuan Ilmiah Tahunan Perhimpunan Dokter Spesialis Andrologi Indonesia yang ke-11 (PIT PERSANDI XI) di Aston Tropicana Hotel Bandung, Bandung – Jawa Barat, yang berpusat pada kasus infertilitas, kesehatan seksual, dan hormonal reproduksi laki-laki.
Pada kesempatan ini, PT. Global Health berkesempatan untuk menghadirkan produk VITAN, GOPROMIN, dan VENAROID yang telah dipercaya dan banyak digunakan oleh dokter-dokter spesialis Andrologi yang telah baik digunakan untuk kesehatan pria pada kasus infertilitas, pembesaran prostat, dan varikokel.